Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Tips Membuat Undangan Pernikahan

Gambar
Dalam membuat undangan untuk acara pernikahan kita, sebaiknya kita memperhatikan beberapa hal agar undangan tersebut dapat memperlancar acara kita. Kita akan membuat yang terbaik untuk undangan tersebut, untuk itu perlu kita perhatikan beberapa tips memilih undangan di bawah ini: 1. Pilih desain undangan yang sesuai 2. Pilih bahasa yang bagus, bermakna dan sederhana 3. Pilih bahan undangan sesuai kebutuhan Desain undangan akan dilihat banyak orang, umumnya banyak yang menggunakan desain mewah, desain sederhana dan juga desain undangan unik dan menarik. Semua tergantung pada diri kita masing-masing, kita bisa memilih yang paling sesuai. Jangan lupa juga sebelum menjatuhkan pilihan akan lebih baik jika kita lihat dan pertimbangkan juga isi atau bahasa undangan tersebut. Apakah isinya sesuai dengan kebutuhan dan keinginan kita, apakah cukup indah, cukup bagus dan cukup dapat dimengerti? Selain itu bahan undangan juga harus benar-benar diperhitungkan. Desain undangan mewah akan lebih ba

Pilihan Kata-kata untuk Undangan Pernikahan

Gambar
Untuk  kata-kata undangan pernikahan  sebenarnya kita bisa mencari contohnya dimana saja. Misalnya saja, coba kita lihat berbagai undangan yang pernah kita terima, disana banyak contoh yang bisa kita ambil ide-nya dan dijadikan bahan referensi. Tentu saja, jika kita ingin menggunakannya untuk sendiri kita bisa memilih atau membuat kalimat atau kata yang paling bagus dan sesuai keinginan. Nah, coba kita baca terlebih dahulu penggalan kalimat berikut. Ya Allah Ya Rohman Ya Rohim. Sesungguhnya hati ini telah terhimpun dalam cinta karena Mu dan bertemu dalam taat kepada Mu. Maka eratkan lah ikatannya, kekalkanlah kasih sayangnya, berkahilah jalannya dan penuhilah hati keduanya dengan cahaya Mu yang tak pernah pudar. Dengan mengharap rahmat dan ridho Mu, satukanlah mereka dalam ikatan suci tali pernikahan. Di atas adalah sepenggal paragraf yang sering kita jumpai dalam berbagai surat undangan pernikahan. Selain kata-kata seperti itu ada juga berbagai model kata lainnya yang bia

Macam-macam undangan reuni non-formal

Gambar
Undangan yang dibuat dengan proses yang lucu dan menghasilkan undangan yang lucu ini bisa anda peruntungkan untuk sebuah acara-acara non-formal. Macam-macam acara tersebut bisa meliputi sebagai berikut: 1) Reuni teman satu angkatan Undangan dengan sebuah bingkaian lucu bisa diaplikasikan dalam acara reuni teman satu angkatan. Karena sesuai dengan sebuah karakteristik yang ada pada acara tersebut yang merupakan sebuah acara yang non-formal. Sehingga undangan yang mempunyai sebuah corak lucu bisa diberlakukan dalam acara ini.   2) Reuni teman satu organisasi Undangan reuni lucu juga bisa digunakan dalam acara reuni teman satu organisasi. Organisasi memang mempunyai sebuah acara-acara formal, tetapi berbicara tengang reuni maka acaranya tentu non-formal. Dan undangan lucu di sini mempunyai tempat untuk diaplikasikan. 3) Reuni teman satu kontrakan/kost Adapun yang terakhir adalah sebuah reuni tentang satu kontrakan/kost, yang juga bisa dipalikasikan dengan penggunaan

Tips membuat undangan reuni lucu

Gambar
Untuk acara yang tidak resmi atau non formal, tidak ada salahnya mengambil tema santai yang lucu. Tentu saja semua bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Yang perlu diingat, tujuan dalam membuat undangan yang lucu adalah untuk menarik perhatian yang diundang. Harapannya dengan undangan yang lucu dan menarik maka semakin banyak yang datang berpartisipasi dalam acara tersebut.  Berikut mari kita semak terlebih dahulu informasi tentang tips membuat undangan yang lucu  untuk acara reuni. Bagaimana cara agar bisa membuat undangan yang keren, gaul dan tidak ketinggalan zaman? Ya, kalau masalah desain undangan reuni sebenarnya bisa langsung diserahkan pada yang ahli saja. Tetapi jika ingin coba-coba belajar bisa memulainya dengan beberapa tips berikut. 1. Pilih desain undangan yang aneh, lucu dan tidak biasa Langkah awal membuat sebuah undangan yang lucu adalah dengan cara membuat desain yang berbeda dengan dengan yang lain. Desain tersebut haruslah berbeda, aneh dan tidak biasa.

Format Undangan Reuni Sekolah

Gambar
Undangan ini ditulis dengan tata penulisan surat baku lengkap dengan menggunakan kop surat. Berkaitan dengan hal ini ada beberapa hal yang bisa digali yaitu sebagai berikut! Jadi, untuk mengetahui lebih jauh mengenai apa yang kita bahas anda juga bisa mendalami beberapa informasi di atas untuk melihat berbagai jenis undangan kegiatan temu kangen yang dibutuhkan. Dengan begitu nanti anda bisa mendapatkan gambaran lebih jauh contoh mana yang akan diterapkan, benar bukan? Format dan cara penulisan undangan Pada bagian atas, selain kop akan tertera nomor surat, lampiran dan juga perihal. Selain itu ditulis juga si penerima undangan lengkap dengan informasi angkatan ke-berapa dan juga tempat. Pokoknya, nanti dalam contoh kita dapat mengetahui lebih jelas mengenai contoh kata-kata undangan reuni tersebut. Untuk isi undangan terdiri dari tiga bagian yaitu pembukaan, isi dan juga penutup. Pada pembukaan tertulis hampir sama dengan umumnya surat undangan, untuk penutup nya jug

Pengertian Undangan Aqiqah

Gambar
Sebelum membuat undangan akikah anak sebaiknya anda mengetahui acara akikah terlebih dahulu. Acara aqiqah sendiri adalah melakukan tahniq, mencukur rambut kepala bayi, memberi nama, berdoa bersama dan menikmati hidangan aqiqah. Sesuai dengan petunjuk Rasul Rasululloh SAW bersabda : “Semua anak bayi tergadaikan dengan aqiqahnya yang pada hari ketujuhnya disembelih hewan (kambing), diberi nama dan dicukur rambutnya.” (HR Abu Dawud, Tirmidzi, Nasa’i, Ibnu Majah, Ahmad) Mengenai pembagian daging aqiqah, tidak ada dalil khusus dari Rasulullah SAW. Oleh karena itu ulama berijtihad bahwa kita kembali ke hukum asal, yaitu seseorang yang melaksanakan aqiqah boleh memakannya, menyedekahkannya kepada fakir miskin atau menghadiahkan kepada tetangga, karib kerabat atau teman-teman. Namun yang lebih utama adalah apabila dilakukan semuanya; Menyedekahkan, menghadiahkan, memberi makan dengannya. Dengan demikian kita dapat benar-benar bersyukur dan semakin banyak orang yang menikmati kesyukuran kita

Langkah - langkah dalam membuat surat undangan pengajian

Gambar
1. Menentukan acara (nantinya akan ditulis pada bagian acara). 2. Menentukan waktu / acara akan dilaksanakan pengajian keluarga. 3. Menentukan ruang lingkup yang akan diundang. 4. Membuat surat undangan yang terdiri dari Perihal, Tujuan surat, salam pembukam, paragraf pembuka surat, isi surat, penutup surat dengan salam penutup, tanda tangan pembuat undangan. Langkah nomor satu sampai nomor tiga diatas juga bisa diterapkan pada saat anda menyusun surat undangan pengajian lainya, seperti surat undangan pengajian akbar, surat undangan pengajian syukuran  atau surat undangan pengajian lainnya, Tips :  Untuk lebih hemat anda bisa mencetak / print satu lembar kertas berisi 2 surat undangan, caranya dengan setting page layout >>> orientation ke landscape >>> kemudian pada column pilih 2 column, atau jika anda membuat undangan cukup singkat anda bisa menmilih 3 column kemudian pilih size paper >>> legal (ukuran kertas legal hampir sama panjangnya dengan folio

Pengertian surat undangan pengajian

Gambar
Surat undangan ini merupakan surat undangan tidak resmi / bersifat pribadi atau keluarga yang ditujukan kepada warga sekitar atau anggota kelompok pengajian untuk menghadiri acara pengajian keluarga.  Surat  undangan ini juga tidak memiliki sifat memaksa atau mengharuskan datang kepada warga yang diundang dalam acara pengajian ini, sehingga tidak diperlukan ijin secara formal jika tidak bisa menghadiri acara. Surat ini ditujukan kepada tetangga sekitar rumah dalam lingkup satu Rukun Tangga (RT) dan juga jamaah kelompok pengajian di masjid di dekat rumah. Berikut penjelasan susunan/ bagian surat undangan pengajiannya.  Kop surat, bisa nama Organisasi atau kelompok pengajian Kepada Yth Salam Pembuka Isi surat yang meliputi hari/tanggal, waktu , tempat acara, dan penceramah Salam Penutup Tanda tangan pihak penyelenggara Itulah bagian penting yang harus anda perhatikan dalam membuat surat undangan pengajian. Jika anda belum begitu paham mengenai bagian –bagian dari sura

Contoh Undangan Ulang Tahun Terbaru

Gambar
Memulai hari ini, saya akan mebagikan suatu contoh surat undangan ulang tahun. Jadi untuk Anda yang merencanakan mau mengadakan acara pada ulang tahun Anda itu, jadi suatu surat undangan ulang tahun bakal Anda butuhkan untuk mengundang saudara, kerabat atau rekan-rekan Anda. Nah, silahkan disimak beberapa contoh undangan ulang tahun berikut ini, semoga berguna dan bisa menjadi referensi untuk membuat undangan ultah yang keren dan menarik. Contoh Kata-Kata Undangan Ulang Tahun Hai sahabatku Harianto! Senang sekali rasanya bisa memberikan surat undangan ini kepadamu, melalui surat undangan ini saya mengharap kedatanganmu sahabatku Harianto mendatangi pesta kecil ulang tahunku yang ke 6. Rencananya pesta ulang tahun ini akan diselenggarakan pada: Hari: Selasa Jam: 15.00 WIB Tanggal: 19 Desember 2017 Tempat: rumahku, jalan MGL-PRJ KM 9 MGL. Sahabat, pesta ulang tahun ini tidak akan berkesan tanpa kehadiranmu. Saya berharap sekali sahabatku menghadiri pesta ulang tahunku yang ke

Hukum Menulis Bismillah di Undangan Pernikahan

Gambar
Setiap pernikahan umat islam di Indonesia selalu mengundang kerabat atau teman muslim lainnya dengan selebaran berupa kartu undangan. Selain berisi tentang waktu dan tempat acara tersebut diadakan, di dalamnya juga seringkali berisi kalimat-kalimat ayat suci Al Qur’an seperti lafadz bismillah atau ayat yang lainnya. Bolehkah penggunaan kalimat bismillah dalam kartu undangan? Hal ini tidak lepas dari sebagian besar masyarakat yang membuang kartu undangan tersebut ke tempat sampah setelah tidak digunakan kembali. Sesungguhnya yang harus mengetahui pertama adalah bahwa penulisan lafadz bismillah atau tasmiyah dalam suatu surat atau undangan memiliki dalil yang syar’i. Sehingga penulisan bismillah bukanlah hal yang sudah biasa dalam masyarakat, melainkan menjadi hal yang disyariatkan oleh agama. Dalilnya terdapat dalam sabda Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam, “Setiap segala urusan penting yang tidak dimulai dengan basmalah maka akan terputus.” Tak hanya itu saja, Rasu